Minggu, 13 September 2009

Kabupaten Tebo

Kabupaten Tebo secara administratif terletak di Provinsi Jambi dengan pusat pemerintahan dan ibukota kabupaten di Muara Tebo, dengan luas wilayah 646.100 Ha atau 6.461 km2 atau sama dengan 12% dari luas wilayah Provinsi Jambi. Posisi geografis wilayah kabupaten Tebo berbatasan langsung dengan dua provinsi yaitu Provinsi Sumatera Barat pada bagian timur dan Riau pada bagian utara.

Koordinat Kabupaten Tebo 000 51 32 - 010 54 50 lintang selatan dan 1010 48 57 - 1020 49 17 bujur timur. Batas wilayah Kabupaten Tebo dengan administrasi sekitarnya : Sebelah utara : Kabupaten Indri Giri Hilir; Sebelah selatan : Kecamatan Tabir Kabupaten Merangin; Sebelah barat : Pelepat, Jujuhan, Tanah Sepenggal, Muara Bungo Kabupaten Muara Bungo, dan Kabupaten Sawah Lunto/Sijunjung Provinsi Sumatera Barat; Sebelah timur : Kecamatan Tungkal Ulu Kabupaten Tanjung Jabung, dan Kecamatan Mersam Kabupaten Batanghari.

Selengkapnya...
DIPERSEMBAHKAN UNTUK PERSAUDARAAN, UKHUWAH YANG TERJALIN DISINI. DIJALAN INI, JALAN ALLAH UNTUK KEBAIKAN ISLAM YANG KITA CINTAI SAMPAI MATI

  © Islam-Insyafku.blogspot.com 2008